PENAJAM.korem091-tniad.mil.id – Dalam rangka menyambut HUT ke- 62 Kodam IV/Mulawarman (Mlw) Tahun 2020, Kodim 0913/PPU menggelar kegiatan bhakti Sosial donor darah, dengan melibatkan dari beberapa instansi yang bertempat di ruang Unit Transfusi Darah RSUD Ratu Aji Butong Jl. Provinsi KM 09 Kelurahan Nipah-Nipah Kecamatan Penajam Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), …
Militer
Yon Zipur 17/AD Kodam VI/Mulawarman Di Siapkan Misi Perdamaian PBB
SAMARINDA. korem091-tniad.mil.id. Komandan Pusat Misi Pasukan Perdamaian TNI (PMPP) Mayjen TNI Victor H.Simatupang dan Danrem 091/ASN Brigjen TNI Cahyo Suryo Putro beserta Kapoksahli Pangdam VI/Mulawarman Brigjen TNI Erwin Hs kunjungi Mako Yon Zipur 17/AD Kodam VI/Mulawarman di Kelurahan Makroman Kecamatan Sambutan Kota Samarinda Provinsi Kalimantan Timur, Rabu (8/7/2020). Kedatangan Komandan …
Bersama Babinsa, Menjaga Keberlangsungan Penyu di Pulau Derawan dan Menjaga Telur Tak Dicuri, Dibudidayakan Jadi Tukik
TANJUNG REDEB.korem091-tniad.mil.id– Menegakkan kedaulatan negara dan mempertahankan keutuhan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sudah menjadi tugas pokok anggota TNI di manapun berada. Tugas itu yang dipegang teguh Sertu Wisandy Yuliastriono Suwardi. Tidak hanya menjaga keamanan di wilayah dia bertugas, pria yang akrab dipanggil Pak Babin oleh masyarakat setempat punya …
Bentuk Keharmonisan Seorang Babinsa dan Warganya di Saat Makan Siang Bersama di Tengah Sawah
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id– Pengabdian serta panggilan tugas yang di emban oleh prajurit TNI-AD di satuan Teritorial pastinya berbeda dari pasukan tempur yang tak lepas dari latihan dan tugas perang. Salah satu contoh dari satuan jajaran Kodim 0913/PPU tepatnya di Koramil Penajam, Serda Herry Babinsa Kelurahan Tanjung Tengah yang tak kenal libur dengan …
Babinsa Datang Bersama Xsiller, Walang Sangit Menghilang Dari Sawah
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id– Demi meningkatkan dan mewujudkan ketahanan panan sesuai apa yang di programkan oleh pemerintah, seorang Bintara Pembina Desa atau Babinsa harus senantiasa berperan aktif di wilayah binaannya suka maupun duka dan wajib melaksanakan tugas yang di perintahkan oleh Komado Atas. Ini salah satunya yang dilakukan Babinsa Koramil 0913-01/Penajam Kodim 0913/PPU …
Polres PPU Di Ambil Alih TNI – AD dari Satuan Kodim 0913/PPU Dengan Bersenjata Lengkap, Ada Apa…?
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id. – Sepasukan bersenjata lengkap dari TNI-AD dengan pengawalan Provoos dan Perwira Piket/Jaga yang berasal dari satuan Kodim 0913/PPU mengambil alih sementara Kesatrian Polres PPU, kegiatan ini dalam rangka memeriahkan HUT Bhayangkara 1 Juli 2020 ke-74 yang bertempat di Mapolres PPU Jl.Propinsi Km 09 Kelurahan Nipah-Nipah Kecamatan Penajam Kabupaten Penjam …
Wujud Nyata 8 TNI Wajib, Babinsa Penajam Aplikasikan Bantu Warga Angkat Mesin Kapal
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id– Guna Mempererat tali silaturahmi dan kerja sama yang baik, Babinsa Kelurahan Penajam Koramil 0913-01/Penajam Kodim 0913/PPU Serka Cahyo Budianto melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warganya melalui gotong royong mengangkat mesin kapal yang bertempat di Kampung Kayu Api Kelurahan Penajam Kecamatan Penajam Kabupaten Penjam Paser Utara ( PPU ) …
Wujud Kepedulian Terhadap Ketahanan Pangan,Babinsa Dampingi PPL Serahkan Bantuan Benih Padi ,Pupuk dan Herbisida Kepada Petani
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id – Demi mewujudkan dan meningkatkan ketahanan panan yang hakiki di wilayah daerah binaan teritorialnya Serda Heri Babinsa Koramil 0913-01/Penajam Kelurahan Tanjung Tengah melakukan pendampingan petugas PPL dalam penyerahan bantuan Dipa Pusat TA. 2020 berupa benih padi Variatas Inpari 33, pupuk NPK dan Herbisida yang bertempat di RT 009 Jln …
Pantai Kotor, Babinsa Penajam Mengajak Warga untuk Bersih-Bersih Pantai
PENAJAM.korem091-tniad.mil.id– Sebagai wujud kepedulian atas kelestarian lingkungan dan pentingnya kehidupan yang bersih, sehat dan indah, bersama dengan masyarakat Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 0913- 01/Penajam Kodim 0913/PPU menciptakan pantai Tanjung Jumlai di Kecamatan Penajam Kabupaten PPU menjadi bersih dari sampah, Sabtu (27/6/2020). Menurut Babinsa Kelurahan Tanjung Tengah Serda Herry, kegiatan …
Pedagang Dan Pembeli Di Pasar Induk Nenang Kaget Dengan Datangnya Patroli Satgas Gugus Tugas Covid-19 Yang Terdiri Dari TNI-POLRI
PENAJAMhttps:korem091-tniad.mil.id– Dalam rangka untuk memutus mata rantai penularan virus Corona atau Covid-19,segenap personil yang terdiri dari Kodim 0913/PPU , Kompi C Yon Raider 600/ Modang dan Polres PPU mengadakan patroli gabungan bersama Dishub PPU, BPBD Kab PPU dan Satpol PP PPU ke sejumlah tempat ibadah dan pasar, Jum’at (26/6/2020). Kegiatan …